500 ml larutan h2so4 0 05 m akan memiliki ph
Padatitrasi asam terhadap basa, yaitu 0,029 M HCl dengan NaOH 0,1 N dengan HCl sebagai titran. Larutan NaOH yang ditetesi indikator metil orange berwarna kuning, karena indikator metil orange memiliki pH antara 4,2 - 6,3 dengan trayek warna merah muda ke kuning. Hal ini menunjukkan bahwa larutan NaOH bersifat basa.
Kedalam10 ml larutan F ditambahkan 2 ml H2SO4 encer (1+3). Panaskan sampai mendidih. NaOH 0.05 N Peralatan 1. Labu takar 500 ml dan 250 ml 2. Labu pemisah 500 ml 3. Buret Cara kerja (4 : 1), kemudian tambahkan air suling dan titrasi dengan larutan NaOH 0.05 N sampai pH tepat 0.1 atau warna merah jambu dengan menggunakan indicator
Posta Comment for "Berapa mL larutan NaOH 1 M yang diperlukan untuk menetralkan 50 mL larutan H2SO4 0,5 M?" Newer Posts Older Posts Pondok Budaya Bumi Wangi. DMCA. About Me. Mas Dayat Lereng Gunung Muria, Kudus, Jawa Tengah, Indonesia. Selalu ingin belajar dan belajar View my complete profile
2 200 mL CH3COOH 0,2 M dan 200 mL NaOH 0,1 M 3. 200 mL NH4OH 0,1 M dan 200 mL HCl 0,1 M 4. 200 mL NH4OH 0,1 M dan 200 mL HCl 0,05 M Campuran yang membentuk larutan penyangga adalah Jawaban: Kita bisa lihat bahwa yang memiliki sisa adalah reaksi nomor 2 dan 4. Jadi, yang membentuk larutan penyangga adalah nomor 2 dan 4. Soal No. 4
Terdapat50 ml H2SO4 yang memiliki pH = 2. kuat di mana basa lemahnya dicampurkan berlebih. Contoh : 50 mL larutan NH3 0,2 M (= 10 mmol) dicampur dengan 50 mL larutan HCl 0,1 M (= 5 mmol). Campuran akan bereaksi menghasilkan 5 mmol NH 4 Cl (ion NH4 +), sedangkan NH3 bersisa 5 mmol dengan rincian sebagai berikut: NH3 (aq) + HCl (aq) NH 4 Cl
20,1 M dicampur dengan NaC 2H 3O 2 0,1 M. K a NaC 2H 3O 2 = 1,74 x 10–5. Susun persamaan seperti pada Contoh 13-1(b), akan tetapi disini NaC 2H 3O 2 sebagai sumber ion senama. reaksi : HC 2H 3O 2 + H 2O ⇄ H 3O+ + C 2H 3O 2 – dalam larutan asam lemah : 0,1 M – – dalam larutan garam : – – 0,1 M
200ml larutan NaOH 0,4 M diencerkan dengan penambahan air hingga volume 500 ml.. maka pH larutan akan berubah dari . A. 1 – log 4 menjadi 2 – log 1,6 200 ml larutan H2SO4 memiliki pH = 2 Maka jumlah gram NaOH padat (Mr=40) yang harus ditambahkan supaya pH menjadi 3 (perubahan volume akibat penambahan NaOH diabaikan) adalah
D Memperkirakan pH Larutan dengan Beberapa Indikator 144. E. Reaksi Asam dan Basa 147. Apabila digunakan larutan H2SO4 0,5 M sebagai pengganti. HCl, atau asam lain yang jumlah mol asam dan basanya tidak. volume larutan 500 mL. Tentukan kemolaran sukrosa. n. V. massa = 17,1. Mr 342. n = 50 mmo. V 500mL.
Perhatikancontoh berikut: 100 mL larutan NH4OH 0,1 M dicampur dengan 50 mL larutan HCl 0,1 M Maka akan terjadi reaksi secara stoikiometri: NH4OH (aq) + HCl (aq) NH4Cl (aq) + H2O (l) Mula-mula: 10 mmol 5 mmol Reaksi: 5 mmol 5 mmol - 5 mmol 5 mmol + Sisa: 5 mmol 5 mmol 5 mmol Membentuk penyangga Membentuk penyangga. 3.
OH –] = 10-13 M. Jadi, dalam H 2 SO 4 0,05 M terdapat konsentrasi [H +] sebesar 0,1 M dan [OH –] sebesar 10-13 M. 2). Contoh Soal Perhitungan Derajat Keasaman pH Larutan Asam Kuat Asam Sulfat H 2 SO 4. Tentukan derajat keasaman atau harga pH larutan H 2 SO 4 yang memiliki konsentrasi 0,02 M. Diketahui [H 2 SO 4] = 0,02 M. Reaksi Ionisasi
.
KimiaKimia Fisik dan Analisis Kelas 11 SMAAsam dan BasapH Asam Kuat, Basa Kuat, Asam Lemah, dan Basa LemahpH Asam Kuat, Basa Kuat, Asam Lemah, dan Basa LemahAsam dan BasaKimia Fisik dan AnalisisKimiaRekomendasi video solusi lainnya0429Sebanyak 3,42 gram kristal BaOH2 dilarutkan dalam air ...0058Derajat keasaman dari larutan 100 ml H_2 SO_4 0,02 M...Teks videoHi friends. Jika kalian menemukan soal seperti ini kita perlu terlebih dahulu mengambil data-data yang penting data penting dari soal ini diketahui H2 so4 0,05 molar pertanyaannya Ia mempunyai PH sebesar baik sebelum mengerjakan soal ini kita harus memahami rumus yang kita pakai yang pertama ialah kita tinjau dari soal larutan H2 so4 ini bersifat sebagai asam kuat atau asam lemah ternyata H2 so4 ini tergolong sebagai asam kuat jadi rumus untuk konsentrasi H plus yang kita gunakan khusus buat ya asam kuat yaitu konsentrasi h + = x valensi berikutnya kita akan menghitung PH nya dengan menggunakan rumus PH = 0 konsentrasi H plus langsung saja kita aplikasikan rumusnya yang pertama ialah kita masukan untuk menghitung konsentrasi H plus nya yaitu a. Konsentrasi H + = molaritas dikali dengan valensi Oke kita akan tulis molaritasnya sebesar 0,05 memasukkan nilai dengan Valencia kita akan mencari valensinya itu dengan menguraikan H2 so4 ini menjadi ion-ionnya berdasarkan data yang kita lihat disini yaitu H2 so4 menghasilkan H + + so4 2min valensi asam yang dapat kita lihat dari berapa banyak koefisien dari A + nya Nah disini kita lihat bahwa terdapat 2 + y sehingga valensi asam nya adalah 2 kita mendapatkan konsentrasi H plus nya adalah 0,05 * 2 yaitu 0,1 molar Lalu setelah itu akan mencari PH nya berapa menggunakan rumus PH = 2 min log konsentrasi H plus masukkan datanya itu Min log konsentrasi H plus yaitu 0,1 masukkan kita akan dapatkan ph-nya sebesar 1 sehingga jawaban yang benar adalah yang a sampai jumpa di pertanyaan berikutnya
KimiaKimia Fisik dan Analisis Kelas 11 SMALarutan PenyanggapH Larutan PenyanggaSuatu campuran penyangga yang terbentuk dari 500 mL larutan HCOOH 1 M dan 500 mL larutan HCOONa 1 M, ditambah 100 mL larutan H2SO4 0,05 M. Hitunglah pH sebelum dan sesudah ditambah H2SO4.Ka HCOOH=2x10^-4pH Larutan PenyanggaLarutan PenyanggaKimia Fisik dan AnalisisKimiaRekomendasi video solusi lainnya0145Berikutini data uji pH beberapa larutan pH setelah Lar...0335Sebanyak 25 mL larutan CH3COOH 0,2 M Ka=1x10^-5 dicam...0130Jika ke dalam 200 mL larutan NH4OH 0,2 M dicampurkan laru...0156Ke dalam larutan basa lemah LOH ditambahkan padatan garam...Teks videoCoveran soal ini membahas tentang larutan penyangga yang mengandung HCl dan HCL Kemudian ditambahkan 4 ml larutan penyangga sebelum dan sesudah ditambahkan H2 so4 larutan penyangga adalah larutan yang mampu mempertahankan PH pada kisarannya saya untuk menaikkan atau menurunkan PH dalam saat ini dapat dilihat yang dimaksud merupakan penegasan karena terdiri dari asam lemah yaitu HCl dan basa masuk ke perhitungan berikut yaitu ka ka dari asam lemah dikalikan mau asam lemah dibagi mol basa konjugasinya kita bisa hitung masing-masing mall-nya menggunakan rumus molekul sama dengan konsentrasi. asam lemah = 1 molar dikali 500 miliar 5 mol basa konjugasi yaitu 1 molar dikali 0,5 l = 0,5 mol 1 konsentrasi H + = 2 kali ini bisa kita coret pangkat min 4 molar nilai ph setelah ditambahkan H2 so4 bisa kita hitung dengan rumus 5 molar + 100 ml atau 0,15 mol kita kalikan 2 yaitu jadi 0,1 mol komponen basa konjugasi yaitu ion H reaksinya kita Tuliskan isi dan sisa makan jadi itu h + 0,49 H plus tidak tersisa dan hanya tersisa 0,51 kurang yang bereaksi Sedangkan untuk produk dengan yang berlaku kita dapatkan mol asam lemah dan basa konjugasinya selalu digunakan rumus suku ke-n untuk n = k * nilainya yaitu 10 x 9 diperoleh yaitu Min log 2,82 * 10 ^ Min 44 Min log 2,682 atau setara dengan 3,681 gambaran dari peran larutan penyangga dalam mempertahankan pH
Soal 1 Sebanyak 10 gram NaOH dilarutkan dalam 2 liter air. Jika Mr NaOH = 40, molaritas larutan NaOH tersebut adalah sebesar . . . . .M A. 0,010 B. 0,100 C. 0,125 D. 0,150 E. 0,250 Pembahasan Diketahui gr NaOH = 10 Mr NaOH = 40 Volume = 2 L = 2000 mL Kemolaran = . . . ? Ada dua cara yang bisa digunakan untuk mencari molaritas, nanti slahkan pilih cara yang paling mudah menurut kalian. Cara 1 Mol = gr / Mr = 10 / 40 = 0,25 mol M = n / VL = 0,25 mol / 2 L = 0,125 mol/L = 0,125 M Cara 2 M = gr / Mr x 1000/VmL = 10 / 40 x 1000/2000 = 0,25 x ½ = 0,125 M Hasilnya sama yaitu 0,125 M. Rumus kedua merupakan penggabungan dari rumus pertama. Jawaban C Soal 2 Seorang siswa akan membuat larutan H2SO4 dengan onsentrasi 0,1 M dalam aquades sebanyak 500 mL. jika diketahui Ar H = 1, S = 32, O = 16 dan massa jenis H2SO4 dianggap 1 g/mL, banyakny H2SO4 yang harus dilarutkan adalah . . . . mL A. 4,9 B. 5,9 C. 6,9 D. 7,9 E. 8,9 Pembahasan Akan dibuat larutan H2SO4 0,1 M sebanyak 500 mL Pertama cari dulu jumlah mol dalam 500 mL H2SO4 0,1 M M = n / V → n = M x V = 0,1 mol/L x 0,5 L = 0,05 mol Setelah itu baru kita cari massa H2SO4 menggunaan rumus n = gr / Mr → gr = n x Mr = 0,05 x 98 = 4,9 gram karena massa jenis H2SO4 = 1 gr/ mL, maka 4,9 gram H2SO4 setara dengan V = 4,9 mL menggunakan hubungan massa jenis = gr / V → V = gr / massa jenis Jawaban A Soal 3 Massa jenis madu yang mengandung glukosa Mr = 180 sebanyak 35 % b/b adalah 1,4 gram/cm3. Molaritas glukosa dalam madu tersebut adalah . . . .M A. 0,9 B. 1,8 C. 2,7 D. 3,6 E. 4,5 Pembahasan Massa jenis madu = 1,4 gram/ cm3 % berat glukosa = 35 % b/b Kita misalkan saja madunya ada 1000 mL, maka massa madu tersebu adalah Massa madu = V x Massa jenis = 1000 mL x 1,4 gram/ ml = 1400 gram Dalam 1400 gram madu akan mengandung glukosa sebanyak Mol glukosa = gr / Mr = 490 / 180 = 2,7 mol Maka molaritas glukosa dalam madu adalah = n/V = 2,7 mol / 1 L = 2,7 mol/L = 2,7 M Jawaban C Soal 4 Sebanyak 100 mL larutan KOH 0,1 M diencerkan sehngga konsentrasinya menjadi 0,01 M. pada proses pengenceran ini, volume pelarut yang ditambahkan sebanyak . . . .mL A. 700 B. 800 C. 900 D. 1000 E. 1100 Pembahasan 100 mL KOH 0,1 M akan diencerkan menjadi KOH 0,01 M Volume pelarut yang ditambahkan = . . . ? V1 = 100 mL M1 = 0,1 M M2 = 0,01 M Rumus pengenceran V1 M1 = V2 M 2 100 mL x 0,01 M = V2 x 0,01 M V2 = 10 / 0,01 mL = 1000 mL Volume pelarut yang ditambahkan = V2 – V1 = 1000 mL – 100 mL = 900 mL Jawaban C Soal 5 Sebanyak 100 mL NaOH 0,5 M dicampurkan dengan 00 mL NaOH 0,1 M. molarits campuran yang terjadi adalah . . . . A. 1,20 M B. 0,50 M C. 0,30 M D. 0,18 M E. 0,15 M Pembahasan 100 mL NaOH 0,5 M + 400 mL NaOH 0,1 M Mcampuran = . . . .? Langkah pertama adalah mencari mol masing masing larutan sebelum dicampurkan. 100 mL NaOH 0,5 M Mol = M x V = 0,5 x 0,1 = 0,05 mol 400 mL NaOH 0,1 M Mol = M x V = 0,1 x 0,4 = 0,04 mol Mol total NaOH setelah terjadi pencampuran = 0,05 + 0,04 = 0,09 mol Volume total = V1 + V2 = 100 Ml + 400 mL = 500 mL = 0,5 L Maka Molaritas campuran adalah M campuran = mol campuran / volume campuran = 0,09 mol / 0,5 L = 0,18 M Atau kalian bisa menggunakan rumus langsung yaitu Hasilnya sama, jadi silahkan pilih yang paling mudah menurut kalian. Jawaban D Soal 6 Untuk membut 500 mL larutan KOH 0,2 M diperlukan kristal KOH murni sebanyak . . . .Mr KOH = 56 A. 56 g B. 38 g C. 14 g D. 7 g E. 5,6 g Pembahasan 500 mL KOH 0,2 M Mr KOH = 56 Memiliki Jumlah mol = M x V = 0,2 x 0,2 = 0,1 mol Massa KOH dalam 0,1 mol KOH = massa KOH padat murni yang dibutuhkan untuk membuat 500 mL KOH 0,2 M, yaitu Massa KOH gr KOH =n x Mr = 0,1 x 56 = 5,6 gram Jawaban E Soal 7 Kemolaran asam nitrat pekat 63 % dengan massa jenis 1,3 kg/L adalah . . . .Mr HNO3 = 63 A. 6,3 M B. 6,5 M C. 10 M D. 13 M E. 63 M Pembahasan Kadar HNO3 pekat = 63 % Massa jenis = 1,3 kg/L Mr HNO3 = 63 Untuk mencari molaritas suau larutan pekat dapat digunakan rumus Jawaban D Soal 8 Volume asam sulfat 98 % massa jenis 1,8 kg/L yang diperlukan untuk mebuat larua H2SO4 0,5 M adalah . . . .Mr H2SO4 = 98 A. 2,5 mL B. 5 mL C. 9 mL D. 10 mL E. 18 mL Pembahasan Kadar H2SO4 = 98 % Massa jenis H2SO4 = 1,8 kg/L Akan dibuat 90 mL H2SO4 0,5 M Mr H2SO4 = 98 Langkah pertama adalah kita cari dulu berapa molaritas dari H2SO4 pekat ini dengan menggunakan rumus Dari data diatas didapat M1 = 18 M, V2 = 90 mL dan M2 = 0,5 M Maka jumlah H2SO4 pekat yang dibtuhkan adalah V1 M1 = V2 M2 V1 . 18 M = 90 mL . 0,5 M V1 = 45/18 mL V1 = 2,5 mL Jawaban A nah mudah kan, kalau kalian mau belajar kalian pasti bisa. Oke… sekian dulu postingan kali ini semoga bermanfaat…jangan lupa lihat juga tutorial tutorial lainnya yang pasti bikin kalian tambah menykai kimia…jika punya pertanyaan…silahkan tulis dikolom komentar…terimakasih…jangan lupa dishare ya. . . .
Di ketahui bahwa N Normalitas asam sulfat pekat 95-97% = 36 N Dicari Volume H2SO4 yang dibutuhkan untuk membuat H2SO4 N...? Penyelesaian Dengan menggunakan rumus pengenceran,V1x N1 = V2 x N2V1 x 36 = 1000 x 0,05V1 = 1000 x 0,05/36V1 = 1,38 ml Jadi H2SO4 pekat yang dibutuhkan sebanyak 1, 38 ml. Langkah-langkah membuat larutan H2SO4 0,05 N adalah - Siapkan Labu takar 1 liter 1000 ml dan isi dengan aquadest 200 Masukkan H2SO4 pekat sebanyak 1,38 ml ke dalam labu takar yang telah diisi aquadest Tambahkan aquadest sampai tanda batas. Gojog hingga homogen. - Pindahkan larutan dalam botol reagen dan beri label. Cara Membuat H2SO4 N dari H2SO4 1 M sebanyak 1 liter H2SO4 1 M sama dengan H2SO4 2 N 1 M = 2 N . Dengan menggunakan rumus pengenceran V1 x N1 = V2 x N2 V1 x 2 N = 1000 ml x N V1 = 50/2 V1 = 25 ml Jadi volume yang harus diambil dari H2SO4 2 N untuk membuat H2SO4 adalah 25 ml. Cara Membuat - Siapkan labu takar 1 liter dan isi dengan aquadest 500 ml. - Ambil H2SO4 2N sebanyak 25 ml kemudian pindahkan ke dalam labu takar yang berisi aquadest tadi. - Tambahkan aquadest sampai tanda batas. Gojog hingga homogen. - Pindahkan larutan ke dalam botol reagen dan beri label.
FBFaisal B22 Mei 2022 1617Pertanyaan500 mL larutan Hâ‚‚SOâ‚„ 0,05 M akan memiliki pH .... A. 5 - log 2 B. 2 - log 5 C. 2 + log 5 D. 2 + log 1 E. 1 - log 1151Jawaban terverifikasiQ'Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta23 Mei 2022 0518Jawaban yang benar dari pertanyaan tersebut adalah E. Agar lebih jelas, simak pembahasan pada gambar terlampir berikut yaa Yah, akses pembahasan gratismu habisDapatkan akses pembahasan sepuasnya tanpa batas dan bebas iklan!Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?Tanya ke ForumBiar Robosquad lain yang jawab soal kamuRoboguru PlusDapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher di sesi Live Teaching, GRATIS!
PembahasanLarutan asam adalah larutan yang mempunyai pH < 7. Hal ini dapat diketahui dari keberadaan ion H + di dalam larutan. Selanjutnya, karena H 2 SO 4 merupakan asam kuat, maka = M . = 0,05 x 2 = 0,1 = pH = - log = - log = 1 - log 1 Jadi, jawaban yang tepat adalah asam adalah larutan yang mempunyai pH < 7. Hal ini dapat diketahui dari keberadaan ion di dalam larutan. Selanjutnya, karena merupakan asam kuat, maka = M . = 0,05 x 2 = 0,1 = pH = - log = - log = 1 - log 1Jadi, jawaban yang tepat adalah B.
KimiaKimia Fisik dan Analisis Kelas 11 SMAAsam dan BasapH Asam Kuat, Basa Kuat, Asam Lemah, dan Basa Lemah 500 ml larutan H2 SO4 0,05 M akan memiliki pH .... A. 5-log 2 D. 2+log 1 B. 2-log 5 E. 1-log 1 pH Asam Kuat, Basa Kuat, Asam Lemah, dan Basa LemahAsam dan BasaKimia Fisik dan AnalisisKimiaRekomendasi video solusi lainnya0429Sebanyak 3,42 gram kristal BaOH2 dilarutkan dalam air ...0058Derajat keasaman dari larutan 100 ml H_2 SO_4 0,02 M...Teks videoHalo Koppen di sini ada soal diketahui terdapat H2 so4 volumenya 500 ml konsentrasinya 0,05 molar yang ditanya ph larutannya untuk mengerjakan soal ini kita perlu ingat H2 so4 itu dari asam kuat ya jadi saat mencari PH kita menggunakan konsep asam kuat karena asam kuat maka dalam bentuk larutannya akan terurai sempurna menjadi 2 H plus dan so4 2min rumus konsentrasi H plus untuk asam kuat adalah molaritas * A itu adalah valensi asam yang bisa dilihat dari jumlah ion H plus yaitu 2 disini kita masukkan datanya molalitasnya 0,05 molar dikali 2 hasilnya adalah 1 kali 10 pangkat min 1 PH Itu sama dengan melok hapus ya ya tuh Min log 1 kali 10 pangkat min 1 maka akan didapatkan pH larutan yaitu 1 Min log 1 ini kesimpulan maka jawaban yang sesuai adalah yang Terima kasih sampai jumpa di Pertanyaan selanjutnya
by admin – March 11, 2023 232 am 500 ml larutan h2so4 005 m akan memiliki ph Larutan H2SO4 termasuk asam kuat bervalensi dua dengan reaksi ionisasi sebagai berikut. H2SO4 → 2H+ + SO42−. pH dari 500 mL larutan H2SO4 005 M dapat ditentukan dengan rumus yaitu H+ pH = = = = = = = M× valensi 005× 2 01 1× 10−1 M −logH+ −log1× 10−1 1− log 1. Read also
Hai pengunjung blog tercinta, selamat datang kembali di blog saya. Sebelumnya saya sudah pernah membuat soal-soal kimia untuk materi pada bab asam basa yaitu tentang teori asam basa dan identifikasi serta sifat-sifat dari larutan asam dan basa. Nah kali ini kita masuk pada bagian perhitungan dari bab asam basa yaitu menentukan pH larutan asam dan basa kuat. Terdapat 12 buah soal yang dapat kamu gunakan sebagai media latihan untuk menguji pemahaman kamu terhadap materi pH larutan asam dan basa kuat, jika kamu adalah seorang siswa. Nah bagi pengunjung yang seorang guru dapat menggunakan soal ini juga sebagai latihan bagi siswa di kelas. Semoga soal-soal di bawah ini bermanfaat buat kamu yang telah berkunjung ke blog saya. Soal 1 Perhatikan pernyataan dibawah ini Derajat ionisasi = 1 Terdisosiasi sempurna di dalam air menjadi ion-ion nya Merupakan senyawa elektrolit lemah Memiliki harga pH yang sangat rendah Derajat ionisasi antara 0 - 1 Pernyataan yang merupakan sifat-sifat dari senyawa asam kuat ditunjukkan oleh nomor……. A. 1, 2 dan 3 B. 2, 3 dan 4 C. 2, 3 dan 5 D. 1, 2 dan 4 E. 3, 4 dan 5 PembahasanPernyataan 1 = sifat asam kuatAsam kuat adalah senyawa yang terionisasi sempurna di dalam air menjadi ion-ionnya sehingga derajat ionisasinya adalah 1 atau 100%.Pernyataan 2 = sifat asam kuatPernyataan 3 = bukan sifat asam kuatKarena terionisasi sempurna menjadi ion-ionnya, maka asam kuat tergolong senyawa elektrolit kuat. Ionisasi sempurna maksudnya adalah seluruh molekul asam kuat akan berubah menjadi ion-ion nya ketika dilarutkan ke dalam merupakan contoh dari senyawa elektrolit lemah adalah asam 4 = sifat asam kuatRentang pH asam adalah antara 1 - 7. Semakin kuat asamnya maka nilai pH-nya akan semakin rendah/kecil. Pernyataan 5 = bukan sifat asam kuatSenyawa asam yang derajat ionisasinya ada di antara 0 hingga 1 itu adalah senyawa asam lemah. Hal ini menunjukkan bahwa tidak seluruh molekul asam lemah yang mengion ketika dilarutkan ke dalam air. Ionisasi yang dialami adalah ionisasi D Soal 2 Diantara larutan dibawah ini yang memiliki konsentrasi H+ lebih kecil dibandingkan OH- adalah…… A. KOH B. HCl C. H2SO4 D. H2C2O4 E. CH3COOH Pembahasan Jika suatu senyawaMemiliki konsentrasi ion H + lebih besar dibandingkan OH- maka senyawa tersebut tergolong senyawa asamMemiliki konsentrasi OH- lebih besar dibandingkan H + maka senyawa tersebut tergolong senyawa pada soal ini yang ditanyakan adalah senyawa yang konsentrasi H+ nya lebih kecil dibandingkan OH- maka jawabannya adalah opsi yang mengandung senyawa basa yaitu A Soal 3 Diketahui pH beberapa larutan basa dengan konsentrasi 0,1 M sebagai data pada tabel diatas urutan senyawa basa dari yang paling lemah ke yang paling kuat adalah…….A. 1 - 2 - 3 - 4 - 5B. 1 - 5 - 3 - 2 - 4C. 1 - 5 - 2 - 3 - 4D. 4 - 3 - 2 - 5 - 1E. 4 - 1 - 3 - 2 - 5 Pembahasan Rentang pH senyawa basa adalah antara 7 sampai 14. Dari harga pH nya, kita bisa mengetahui mana senyawa basa yang paling kuat atau paling lemah. Semakin tinggi harga pH suatu senyawa basa maka, semakin kuat pula kekuatan basanya. Sebaliknya, semakin rendah harga pH suatu basa maka semakin lemah kekuatan ini berhubungan dengan konsentrasi OH- dalam larutan. Karena [OH-] >>>> maka pH >>>> Basanya semakin urutan kekuatan basa dari yang paling lemah ke yang kuat berdasarkan data soal ini adalah yang option C Soal 4 Larutan yang terbuat dari senyawa berikut yang termasuk golongan basa lemah poliprotik bervalensi 3 adalah……. A. BaOH2 B. AlOH3 C. NH3 D. KOH E. CaOH2 Pembahasan Senyawa asam atau basa berdasarkan jumlah ion H+ atau OH- yang dihasilkan ketika senyawa ini mengion di dalam air dapat dikelompokkan menjadiAsam - basa monoprotik = melepaskan satu ion H+ atau OH-Asam - basa diprotik = melepaskan dua ion H+ atau OH- Asam - basa poliprotik = melepaskan lebih dari dua ion H+ atau OH-BaOH2 dan CaOH2 contoh basa diprotik yang melepaskan 2 buah ion OH- di dalam ==> Ba^2+ + 2OH-CaOH2 ==> Ca^2+ + 2OH-KOH dan NH3 adalah contoh basa monoprotik. KOH ==> K+ + OH- Pada suhu kamar, NH3 berwujud gas. Ketika dalam bentuk larutan, maka NH3 berubah menjadi yang merupakan basa lemah poliprotik adalah AlOH3 yang mengion menurut persamaan reaksi ==> Al^3+ + 3OH- Soal 5 100 mL larutan H2SO4 0,025 M memiliki ph sebesar…… A. 2,5 - log 2 B. 5 - log 2 C. 2 - log 5 D. 5 E. 2 - log 2,5 PembahasanH2SO4 adalah asam kuat bervalensi 2 yang mengion menurut persamaan reaksi ==> 2H+ + SO4^2-Untuk menghitung konsentrasi H + dari suatu asam kuat digunakan rumus konsentrasi H+ pada larutan H2SO4 di atas adalah[H+] = n x M = 2 x 0,025 = 0,05 M atau 5 . 10^-2 MpH larutan = - log [H+] = - log 5 x 10^-2 = 2 - log 5Jawaban CSoal 6 pH larutan CaOH2 0,0001 M adalah…….. A. 10 + log 2 B. 10 - log 2 C. 4 + log 2 D. 4 - log 2 E. 4 PembahasanCaOH2 adalah basa kuat bervalensi 2 yang mengion menurut persamaan reaksi ==> Ca^2+ + 2OH-Rumus yang digunakan untuk menghitung konsentrasi OH- yaitu[OH-] = n . M basaKonsentrasi OH- dalam larutan CaOH2 [OH-] = n . M = 2 x 0,0001 = 0,0002 M atau 2 x 10^-4 MpOH = - log [OH-] = - log 2 x 10^-4 = 4 - log 2pH = 14 - pOH = 14 - 4 - log 2 = 10 + log 2Jawaban D Soal 7 Larutan asam kuat bervalensi satu mempunyai pH 5 - log 3. Konsentrasi larutan asam kuat tersebut adalah…… A. 3 x 10^-5 M B. 5 x 10^-3 M C. 6 x 10^-5 M D. 1 x 10^-4 M E. 1,5 x 10^-5 M PembahasanpH asam kuat bervalensi satu = 5 - log 3 Maka, konsentrasi H+ dalam larutan tersebut adalah 3 x 10^-5 M.[H+] AK = n . M asamM asam = [H+] AK/nM asam = 3 x 10^-5 M/1 = 3 x 10^-5 MJawaban A Soal 8 Larutan basa kuat dengan pH 12 + log 5 memiliki konsentrasi ion OH- di dalam larutannya sebesar…….M A. 12 x 10^-5 B. 2 x 10^-5 C. 1 x 10^-4 D. 5 x 10^-2 E. 5 x 10^-12 PembahasanpH BK = 12 + log 5MakapOH = 14 - pH = 14 - 12 + log 5 = 2 - log 5[OH-] = 5 x 10^-2 M atau 0,05 DSoal 9 1,4 gram KOH Ar K = 39, O = 16 dan H = 1 dilarutkan dalam 250 ml air. pH larutan yang terbentuk adalah…… A. 1 B. 2 C. 3 D. 13 E. 14Pembahasanmol KOH = gr/Mr = 1,4 gr/56 gr/mol = 0,025 molKonsentrasi KOH= mol/V = 0,025 mol/0,25 L = 0,1 MKOH adalah basa kuat bervalensi satu. Konsentrasi OH- dari larutan KOH ini adalah[OH-] = n . M = 1 . 0,1 M = 0,1 M = 10^-1 MpOH = - log [OH-] = - log 10^-1 = 1pH = 14 - pOH = 14 - 1 = 13 Jawaban D Soal 10 X gram H2SO4 Mr = 98 yang dilarutkan dalam 400 ml air membentuk larutan dengan pH = 1, harga x adalah…… A. 0,245 gram B. 0,49 gram C. 0,98 gram D. 1,96 gram E. 3,92 gram PembahasanpH 400 mL larutan H2SO4 = 1[H+] - nya = 10^-1 M H2SO4 adalah asam kuat bervalensi 2. Dari rumus mencari konsentrasi H + nya kita bisa mengetahui molaritas dari larutan ini.[H+ ] = n . M asamM asam = [H+]/2 = 0,1 M/2 = 0,05 MMaka, mol H2SO4 di dalam larutan ini adalahmol H2SO4 = M x V = 0,05 x 0,4 L = 0,02 mol Sehingga, massa H2SO4-nya yaitugr = mol x Mr = 0,05 mol x 98 gr/mol = 1,96 gramJawaban D Soal 11 Sebanyak 400 ml larutan HNO3 0,03 M dicampurkan dengan 100 ml larutan H2SO4 0,02 M. pH campuran yang terbentuk adalah…… A. 1 - 5 log 2 B. 2 - 5 log 2 C. 3 - 5 log 2 D. 4 - 5 log 2 E. 5 - 5 log 2 Pembahasan Untuk menghitung konsentrasi H+ dari campuran dua asam kuat digunakan rumus berikut[H+] campuran= n x M x V asam 1 + n x M x V asam 2/V1 + V2Pada soal diatas, asam yang dicampur adalah 400 mL HNO3 0,03 M + 100 mL H2SO4 0,02 MMaka[H+] campuran= n x M x V asam 1 + n x M x V asam 2/V1 + V2= 1 x 0,03 M x 400 mL + 2 x 0,02 M x 100 mL/400 mL + 100 mL= 12 + 4/500= 0,032 M atau 32 x 10^-3 MpH = - log [H+] = - log 32 x 10^-3 = 3 - log 32 = 3 - log 2^5 = 3 - 5 log 2Jawaban C Soal 12 Tersedia beberapa larutan sebagai berikut HI 0,01 M HNO3 0,02 M BaOH2 0,01 M NaOH 0,01 M H2SO4 0,001 M Urutan pH larutan diatas mulai dari yang terendah ke yang tinggi adalah……. A. 2 -1 - 5 - 4 - 3 B. 2 - 1 - 4 - 3 - 5 C. 2 - 1 - 3 - 4 - 5 D. 2 - 4 - 5 - 1 - 2 E. 3 - 2 - 1 - 4 - 5 Pembahasan HI, HNO3 dan H2SO4 = asam kuatBaOH2 dan NaOH = basa kuatpH basa nilainya lebih besar dari 0,01 M[H+] = n x M = 1 x 0,01 M = 10^-2 MpH = 2HNO3 0,02 M[H+] = n x M = 1 x 0,02 = 2 x 10^-2pH = 2 - log 2BaOH2 0,01 M[OH-] = n x M = 2 x 0,01 M = 0,02 MpOH = 2 - log 2pH = 12 + log 2NaOH 0,01 M[OH-] = n x M = 1 x 0,01 M = 0,01pOH = 2pH = 12H2SO4 0,001 M[H+] = n x M = 2 x 0,001 M = 0,002 M atau 2 x 10^-3pH = 3 - log 3Urutan larutan asam-basa di atas dari pH yang terendah ke yang tertinggi adalah 2 - 1 - 5 - 4 - 3Jawaban A Nah itulah 12 buah soal kimia materi menentukan larutan asam dan basa kuat. Jika terdapat kesalahan dari soal-soal di atas sudilah kiranya teman-teman mengkoreksinya lewat kolom komentar di bawah ini. Terima kasih sudah berkunjung ke blog saya dan sampai jumpa di artikel soal-soal kimia lainnya. Update Terakhir 12 Oktober 2020 Pembahasan dan Kunci Jawaban